Info Terkini
Kamis, 21 Nov 2024
  • Website berisi tulisan-tulisan Agus S. Saefullah beserta para penulis lainnya
20 Oktober 2023

Novel & Pendidikan Karakter : Nilai-Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel “Warisan” Karya Chairul Harun

Jumat, 20 Oktober 2023 Kategori :

Rp125.000

Judul: Novel & Pendidikan Karakter : Nilai-Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel “Warisan” Karya Chairul Harun
Penulis: Dr. Zulfardi Darussalam, M.Pd.
ISBN: 978-623-8309-15-3
Tahun Terbit: 2023
Cetakan: Pertama
Ukuran : A5 (14,8 X 21)
Isi: Bookpaper 246 halaman
Cover: Softcover
Penerbit: CV. Rumah Literasi Publishing

Sinopsis Buku:

Sastra sangat erat kaitannya dengan rasa. Kepekaan rasa merupakan salah satu kecerdasan emosional. Saat siswa berhadapan dengan teks sastra, saat itu siswa mengembangkan konsepsinya terhadap kehidupan. Kecerdasan emosianal siswa tersebut mampu mengeksplorasi skematanya terhadap permasalahan yang ditemukan dalam teks sastra. Saat itu pula teks sastra secara tak langsung mempengaruhi aspek mental dan emosionalnya. Akhirnya siswa memiliki pemahaman menyeluruh terhadap kehidupan yang ada dalam teks sastra yang dibacanya.

Novel merupakan salah satu jenis karya sastra berbentuk narasi. Dari anak-anak hingga orang dewasa banyak yang suka membaca novel. Hal tersebut dapat terjadi karena novel mampu memberikan suatu kegembiraan dan kepuasan batin

Stok 75

Kategori:

BUKU-BUKU

TULISAN AGUS S. SAEFULLAH
DAN KAWAN-KAWAN

Diterbitkan :
Hafidz Qur’an 4,5 tahun
“Tabarak seorang anak yang lahir pada tanggal 22 Februari 2003 dinyatakan lulus oleh penguji dari..
Diterbitkan :
Ulama Gila Baca
“Imam Nawawi dalam sehari mampu membaca 12 buku pelajaran di hadapan guru-gurunya” Kesaksian Abu Hasan..

Agenda Terdekat

Trik menjadi seorang penulis adalah menulis, lalu menulis dan terus menulis.

Galeri Pelatihan

Ahlan wa Sahlan

0 0 5 7 8 4
Total views : 12270
Salam Silaturahmi